3 Khasiat / Manfaat Minyak Zaitun ( Baby Oil ) Untuk Rambut Anda
1. Merawat Rambut
Baby oil juga bisa digunakan untuk merawat rambut Anda. Ketika ujung rambut anda rapuh dan kusam, Anda Jangan buru-buru ke salon mahal terlebih dahulu. Cukup Dengan cara mengoleskan satu sendok makan baby oil pada rambut anda, lalu kemudian bungkuslah rambut anda dengan handuk yang sudah dibasahi air hangat / panas. Setelah itu Diamkan saja selama kurang lebih 15 menit,Kemudian kalau sudah selesai barulah keramas untuk menghilangkan sisa baby oilnya. Dengan cara menggunakan cara diatas maka rambut Anda bisa menjadi lebih lembut dan juga berkilau serta lebih mudah untuk diatur tanpa anda perlu pergi ke salon, yang kono bisa menghabiskan biaya yang tidak sedikit.2. Mempercepat Tumbuhnya Bulu Alis (Rambut alis)
Khasiat atau manfaat dari baby oil yang kedua adalah untuk mempercepat tumbuhnya bulu alis. Jadi, jika Anda mengalami 'kecelakaan kecil' pada saat mencukur alis, Anda bisa menggunakan baby oil agar supaya bulu alis Anda lebih cepat tumbuh hanya dalam jangka waktu beberapa hari.3. Melindungi Rambut
Air laut yang banyak mengandung garam dan kaporit dapat mengikis atau merusak kelembapan rambut Anda. Sebelum anda pergi untuk berenang di laut atau di kolam renang, Terlebih dahulu olesilah rambut anda dengan baby oil agar supaya rambut Anda terhindar dari kerusakan tentunya.Selain harganya yang murah, baby oil banyak sekali manfaatnya untuk kita.Demikianlah artikel singkat dari ModelRambutKeren mengenai Khasiat / Manfaat Minyak Zaitun ( Baby Oil ) Untuk Rambut.Semoga informasi yang saya suguhkan bisa bermanfaat untuk semuanya.
EmoticonEmoticon